Selamat Hari Buku Nasional!


Buku adalah jendela dunia. Dengan membaca, pintu pengetahuan akan terbuka.

Jadi, buku apa nih yang jadi favorit #SahabatTannas? Biasanya dimana Sahabat Tannas menghabiskan waktu membaca buku?

Selain di rumah, Admin juga suka mampir ke perpustakaan kantor untuk menikmati bahan bacaan yang lain.

Perpustakaan Lemhannas RI juga menjadi salah satu tempat singgah favorit peserta didik Lemhannas RI setelah selesai kelas, lho.
Saat ini Perpustakaan Lemhannas RI memiliki koleksi buku sejumlah 10.564 judul. Koleksinya beragam, dari sejarah hingga seni dan rekreasi.

Jangan khawatir, non anggota juga boleh datang langsung dan baca di perpustakaan ini, Sahabat.

Di kesempatan selanjutnya, Admin akan ajak Sahabat mengenal dua spot favorit di perpustakaan Lemhannas RI, yaitu Soekarno Corner dan Dr. Rosita S. Noer Corner. Nantikan yaa... 

#haribukunasional
#salamliterasi

Repost : IG Lemhannas RI @lemhannas_ri

Views: 543