Page 8 - Perpustakaan Lemhannas RI
P. 8

10
          serta perilaku jika masuk ke dalam tubuh manusia baik dengan cara
          dimakan, diminum, dihirup, suntik, intravena, dan lain sebagainya.
          Narkoba dibagi dalam tiga jenis : Narkotika, Psikotropika dan Zat
          adiktif lainnya. (Kumiawan, 2008)13.
          i. Ketahanan Nasional

                    Adalah kondisi dinamik suatu bangsa, berisi keuletan dan
          ketangguhan yang mengandung kemampuan serta kekuatan
          nasional guna menghadapi dan mengatasi berbagai bentuk
          tantangan, ancaman, hambatan dan gangguan yang datang dari luar
          maupun dalam negeri, langsung maupun tidak langsung
          membahayakan integritas dan kelangsungan hidup bangsa14.

13 http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/19888/4/Chapter%20ll.pdf, diunduh
pada tanggal 2 juli 2013 pukul 19.30 Wib.
' 4 Lemhannas Rl, 2013, “Modul bidang studi ketahanan nasional PPRA XLIX Tahun 2013"
Jakarta : Oebiddik Lemhannas Rl.
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13