Page 5 - Perpustakaan Lemhannas RI
P. 5

Iingkup pembahasan maka uraian tulisan ini disusun dengan sistematika
sebagai berikut:

Bab. I Pendahuluan
        Bab ini menjelaskan latar belakang dan gambaran umum tentang

kondisi perkembangan kehidupan umat beragama dan permasalahannya
mulai dan maksud dan tujuan, ruang lingkup, sistematika, teori, metode dan
pendekatan serta beberapa pengertian yang diperlukan

Bab. II Landasan pemikiran
        Bab ini berisi uraian paradigma nasional dan peraturan perundangan

yang dipergunakan sebagai landasan berfikir, landasan - landasan teori
sebagai sandaran utama untuk memecahkan permasalahan, disamping
ada beberapa teori yang mendukung agar dapat digunakan untuk
mempertahankan kebenaran akademik. Seluruh dasar pemikiran disajikan
dengan mengacu pada syarat "signifikan, relevan dan mutakhir" terhadap
pokok bahasan.

Bab. Ill Aktualisasi Nilai - nilai Pancasila dalam harmonisasi antar
Umat Beragama di Indonesia saat ini dan Permasalahannya Terhadap
Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara

        Bab ini menjelaskan kondisi anatar umat beragama di Indonesia dan
implikasinya terhadap kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
dan integrasi nasional serta permasalahannya untuk meningkatkan jati diri
bangsa

Bab. IV Pengaruh Perkembangan Lingkungan Strategis
        Bab ini berisi perkembangan lingkungan strategis baik global,

regional, maupun nasional beserta peluang dan kendalanya yang
berpengaruh terhadap jati diri bangsa serta ketahanan nasional Negara
Republik Indonesia.

                                                   7
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10