Page 14 - Perpustakaan Lemhannas RI
P. 14
56
tindakan anarkis dalam rangka ketahanan nasional, dan dihasilkan
adanya kendaia yang hams segera dicarikan solusi pemecahannya
sebagai berikut:
a. Peluang
1) Perkembangan lingkungan strategis global, temtama
perkembangan politik dan keamanan global serta isu HAM
mempakan kekuatan yang dapat dijadikan peluang untuk
implementasi nilai Pancasila guna mencegah tindakan
anarkis mahasiswa. Dengan isu mengganggu keamanan
dan pelanggaran HAM bagi pelaku unjuk rasa anarkis,
maka memudahkan bagi pihak yang berwenang untuk
melakukan langkah pencegahan tindakan anarkis dan
penindakan terhadap pelakunya.
2) Perkembangan lingkungan nasional pada aspek ideologi
dan hankam juga mempakan kekuatan untuk mendukung
implementasi nilai Pancasila pada mahasiswa guna
pencegahan unjuk rasa, karena para pengunjuk rasa dapat
dinifai telah menentang ideologi negara dan keamanan
nasional. Peluang ini akan memudahkan proses
intemalisasi dan implementasi niiai-nilai Pancasila pada
mahasiswa guna mencegah tindakan anarkis dalam
rangka ketahanan nasional
3) Perkembangan lingkungan global terutama isu penegakan
H A M dapat menjadi kekuatan untuk dijadikan peluang
menegakkan hukum bagi pelanggar HAM. Dalam konteks
ini, unjuk rasa anarkis dapat dikegorikan sebagai perbuatan
melanggar HAM. Oleh karena itu, perkembangan tersebut
dapat menjadi peluang untuk melakukan implementasi nilai
Pancasila pada mahasiswa guna pencegahan tindakan
melawan HAM.