Page 7 - Perpustakaan Lemhannas RI
P. 7

89

          g. Sinergitas antara Kebijaksanaan dengan Implementasi di lapangan pada
          Bidang Teknologi melalui pembenahan konsep dan pelaksanaan yang
          menyangkut aspek Asta Gatra secara komprehensif dan .konsisten sehingga
         akan memudahkan sumber daya manusia berkualitas yang Pancasilais
         mewujudkan pemerintahan yang bersih dan berwibawa dalam rangka penegakan
         hukum dan aturan melalui sistem yang tegas, konsisten, komprehensif, efektif,
         dan efisien guna memperkokoh ketahanan nasional.

29. Saran
         Dalam rangka menumbuh kembangkan wawasan kebangsaan dan jiwa

kenegaraan bangsa Indonesia yang akhir-akhir ini cenderung menurun, disarankan
beberapa tindakan sebagai berikut :

        a. Sejak usia PAUD perlu ditanamkan rasa cinta tanah air dengan bentuk-
        bentuk permainan yang menyenangkan berupa simulasi tentang
        mempertahankan NKRI. Begitu masuk tingkat Sekolah Dasar sampai Sekolah
        Menengah Pertama digalakan kembali nilai-nilai kejuangan, gotong royong dan
        rasa kesetiakawanan dengan Pramuka.

        b. Membuat game pada aplikasi komputer seperti ragnarog atau star wars
       dimana yang jadi pemenang adalah mereka yang dapat menjatuhkan bendera
       lawan ( AS, Inggris, Belanda d ll) yang membuat leader ship makin terasah.

       c. Pelatihan bela Negara menjadi kewajiban bagi seluruh rakyat Indonesia
       yang sudah berusia 18 tahun keatas dengan menggunakan fasilitas kodiklat TNI
       maupun Polri yang tersebar diseluruh Provinsi di Indonesia. Minimal akan
       terbentuk rasa disiplin dari masing-masing individu setelah selesainya pendidikan

                                                                                  Jakarta, Agustus 2013
                                                                                  Peserta PPRAXLIX 2013

                                                                                     Taufiq Suhargo A rif
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12