Page 8 - Perpustakaan Lemhannas RI
P. 8

50

        akibat dan ketergantungan yang amat saiga! dengan negara
        lain dalam pemenuhan kebutuhan pokok yang gilirannya
        keuletan dan ketangguhan bangsa semakin terpuruk.

c. Sumber Kekayaan Alam

                  Wilayah nusantara baik daratan, perairan maupun ruang
        udara di atasnya dikarunia Tuhan Yang Maha Esa dengan
        beraneka ragam sumber kekayaan alam yang melimpah
        merupakan salah satu modal dasar pembangunan nasional.
        Modal ini dapat memberikan petuang terhadap dukungan
        implementasi nilai-nilai Pancasila pada mahasiswa.

d. Ideoiogi

                  Pancasila sebagai fatsafah dan dasar negara sampai saat
        ini masih diterima oleh masyarakat Indonesia. Namun dengan
        bergulirnya era reformasi pemahaman dan penghayatan tentang
        makna Pancasila dalam rangka mengatur kehidupan berbangsa
        dan bemegara mengalami degradasi.

                  Gagasan sosiafisasi Pancasila secara intensif perfu
        dilakukan untuk menciptakan kehidupan masyarakat yang
        harmonis, karena sumber inspirasi yang implementatif sekaligus
        pemersatu bangsa. Maka perlu metode yang cocok, tidak lagi
        indoktrinatif tetapi yang lebih dialogis partisipatif. Dengan
        demikian diharapkan kepercayaan masyarakat terhadap nilai-
        nilai Pancasila akan kembali sebagai jati dirinya. Meskipun
        pemahaman implementasi nilai-nilai Pancasila masih kurang
        baik, namun masyarakat Indonesia mempercayai bahwa
        Pancasila merupakan ideoiogi dan dasar negara sehingga hal ini
        akan memberikan peluang dalam mengembangkan pemahaman
        Pancasila ke seluruh masyarakat.
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13