Page 3 - Perpustakaan Lemhannas RI
P. 3

5

         d. BAB IV : Pengaruh Perkembangan Lingkungan Strategis
                   Bab ini berisikan tentang analisa faktor-faktor yang

          mempengaruhi perkembangan lingkungan strategis dalam konteks
         peningkatan Kewaspadaan Nasional terhadap konflik komunal guna
         pendidikan politik dalam rangka Ketahanan Nasional

         e. BAB V : Kondisi Kewaspadaan Nasional terhadap Konflik
         Komunal yang Diharapkan, Kontribusi dan Indikator
         Keberhasilan.

                  Bab ini akan menguraikan tentang peningkatan Kewaspadaan
         Nasional terhadap konflik komunal yang diharapkan, kontribusi yang
         dapat diberikan dan indikator keberhasilan guna pendidikan politik
         dalam rangka Ketahanan Nasional.

         f. BAB VI: Konsepsi Meningkatkan Kewaspadaan Nasional
         terhadap Konflik Komunal Guna Pendidikan Politik Dalam
         Rangka Ketahanan Nasional.

                  Bab ini menguraikan tentang perumusan kebijakan yang
         diambil, strategi yang ditempuh untuk pemecahan permasalahan,
         serta beberapa upaya yang harus dilakukan agar Kewaspadaan
         Nasional terhadap konflik komunal dapat ditingkatkan.

        g. BAB VII: PENUTUP
                 Bab ini berisikan kesimpulan dari uraian penulisan dan

        beberapa saran yang diajukan untuk dapat digunakan sebagai
        bahan pertimbangan bagi pengambil kebijakan.4

4. Metode dan Pendekatan.
        a. Metode. Metode penulisan yang digunakan adalah
        deskriptif analitis, yaitu suatu bentuk penelitian mendasar yang
        ditujukan untuk mendeskripsikan atau menggambarkan fenomena-
        fenomena yang ada, baik fenomena yang bersifat alamiah ataupun
   1   2   3   4   5   6   7   8