Page 4 - Perpustakaan Lemhannas RI
P. 4

20

       yang bersifat universal, ajaran yang berisi nilai-nilai luhur budaya
       bangsa yang tercerm in dalam Pancasila sebagai acuan dasar
       dalam berpikir, bersikap dan bertingkah laku dalam kehidupan
       berbangsa. Beberapa hal yang dicantumkan dalam TAP MPR
       Nomor VI/MPR/2001 dapat dilihat berikut ini:
       1) Pancasila harus dilaksanakan secara konsisten dalam

               kehidupan bemegara.
       2) Salah satu misi bangsa Indonesia dalam menghadapi masa

               depannya adalah Pengalaman Pancasila secara konsisten
               dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bemegara.
       3) Pancasila sebagai acuan dasar masyarakat untuk berfikir,
               bersikap dan bertingkah laku dalam kehidupan berbangsa dan
               bem egara.
               Sebagai. konsekuensi log is dari dicantumkannya butir-butir
       sebagaimana disebutkan di atas, maka setiap warga negara wajib
       mengusahakan agar esensi tersebut dapat dilaksanakan dan
       diimpiementasikan secara riil oleh masyarakat dalam kehidupan
       bermasyarakat, berbangsa, dan bemegara.

e. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 tentang Hak Asasi
       Manusia

                 Dalam pasal 67 Undang-Undang Nomor 9 tahun 1999
       tentang Hak Asasi Manusia menyatakan:

                 “Setiap orang yang ada di wilayah negara Republik Indonesia
       wajib patuh pada peratutan penundang-undangan, hukum. tidak
       tertulis, dan hukum intem asional mengenai hak asasi manusia yang
       telah diterima oleh Negara Republik Indonesia”.

                 Pasal 69 UU ini juga menentukan:
   1   2   3   4   5   6   7   8   9