Page 6 - Perpustakaan Lemhannas RI
P. 6

10

         yang ada dari seseorang untuk mempengaruhi, menggerakkan dan
         mengarahkan orang lain untuk mencapai suatu tujuan. Kepemimpinan
          Nasional adalah merupakan sistem atau hal, cara, sistem, hasil kerja
         Pemimpin Tingkat Nasional.8

         e. Stabilitas Politik adalah kondisi kehidupan politik yang stabil
         dan dinamis sehingga kehidupan nasional berkembang tumbuh dan
         sesuai dengan landasan Pancasila dan UUD NRI tahun 1945 dengan
         sewajarnya, tanpa adanya pergolakan-pergolakan politik yang
         menimbulkan kegoncangan-kegoncangan dalam masyarakat apabila
         dengan bentrokan-bentrokan atau ketegangan-ketegangan yang
         meruncing, yang tidak memungkinkan diadakannya usaha-usaha
         pembangunan dan kegiatan-kegiatan konstruktif lainnya yang
         berlanjut dalam jangka waktu yang relatif cukup panjang.9

         f. Pembangunan Nasional adalah serangkaian kegiatan di
         bidang idelogi, politik, ekonomi, sosial budaya dan Hankam yang
         dilaksanakan secara berkesinambungan dalam rangka mencapai
         tujuan negara.10 Pengertian Pembangunan Nasional merupakan
         usaha peningkatan kualitas manusia dan masyarakat Indonesia yang
         dilakukan secara berkelanjutan, berdasarkan kemampuan nasional
         dengan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi, serta
         memperhatikan tantangan perkembangan global.11

   Lemhannas Rl Modul BS Kepemimpinan PPPRA Lll Lemhannas Rl Th.2014
9 Pidato Pertanggungan Jawab Presiden ke-2 Rl, Soeharto, 12 Maret 1973
10 Pasal 1 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2004 Tentang Sistem Perencanaan
Pembangunan Nasional
11 Tap. MPR No. IV/MPR/1999 tentang Garis-garis Besar Haluan Negara
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11